Sistem Informasi Akuntansi: Tujuan, Manfaat, dan Komponennya
Sistem Informasi Akuntansi (SIA) adalah suatu sistem yang dirancang untuk mengumpulkan, menyimpan, dan mengolah data keuangan secara efisien. Dalam era digital yang terus berkembang, penerapan Sistem Informasi Akuntansi (SIA) menjadi semakin penting dalam mendukung proses akuntansi dan pengelolaan keuangan perusahaan. Tujuan Utama Sistem Informasi Akuntansi Tujuan utama dari Sistem Informasi akuntansi adalah sebagai berikut: Mengelola […]